Seperti yang telah kita ketahui biasanya, yang lebih sering dimanfaatkan untuk obat adalah umbi dari tumbuhan keladi tikus, tetapi beberapa orang juga menjadikan daun keladi tikus untuk obat alami penyakit yang dideritanya. Apa saja ya kira-kira khasiat keladi tikus bagi kesehatan tubuh dan pengobatan alami? Jika anda penasaran, simak saja terus selengkapnya dibawah ini.

Bisul memang bukanlah penyakit yang membahayakan tubuh anda atau penyakit yang bisa membuat nyawa anda melayang. Tetapi, ketika bisul ada di tubuh anda, perasaan tidak nyaman pastilah akan anda rasakan karena bisul bernanah biasanya ada pada bagian tubuh yang tersembunyi, misalnya pantat, dan juga paha. Nah, untuk menyembuhkan bisul yang anda derita, anda bisa memanfaatkan umbi atau daun keladi tikus. Cukup tumbuk umbi atau daunnya dan tempelkan pada bisul anda. Jika anda melakukan pengobatan bisul dengan keladi tikus secara rutin, maka bisul akan segera menghilang.
Menangkal Radikal Bebas
Radikal bebas biasanya sangat rawan terjadi di daerah perkotaan karena daerah perkotaan sudah tercemar oleh berbagai polutan. Tak hanya polusi udara, tetapi juga polusi di air. Jika anda membiarkan polusi menyerang anda setiap hari, maka radikal bebas yang disebabkan oleh polusi tersebut dapat membahayakan kesehatan organ-organ penting dalam tubuh. Untuk menangkal radikal bebas, anda bisa menjadikan keladi tikus sebagai salah-satu solusinya. Ketika anda mengkonsumsi umbi atau daun keladi tikus secara rutin, maka radikal bebas akan mudah ditumpas olh tubuh anda.
Menetralisir Racun Narkoba
Narkoba adalah barang haram yang tuntunya bisa merusak tubuh. Ya, narkoba mungkin bisa membuat orang sejenak lupa akan kesedihan atau perasaan yang mungkin tidak mengenakkan hati. Tetatpi perlahan tapi pasti narkoba akan membuat organ dalam tubuh mengalami gangguan bahkan disfungsi. Jika anda sudah terlanjur mengkonsumsi narkoba, agar tubuh kembali sehat, anda bisa menetralisir racun narkoba dengan menggunakan daun keladi tikus. Ya, meskipun daun keladi dan umbinya konon katanya menawarkan rasa yang tidak enak, tetapi keladi tikus bisa membuat racun narkoba menghilang dari tubuh anda.
Detoksifikasi
Detoksifikasi adalah pembersihan tubuh dari racun-racun yang dapat menyebabkan penyakit. Biasanya, ketika anda membicarakan pembersihan racun dalam tubuh secara alami, anda akan langsung ingat dengan puasa karena banyak orang yang menjadikan puasa sebagai proses detoksifikasi yang alami. Tetapi adalagi detoksifikasi alami selain puasa yang bisa anda praktekkan untuk membuat tubuh menjadi sehat, yaitu dengan mengkonsumsi umbi atau daun dari tanaman yang bernama keladi tikus karena tumbuhan tersebut kaya akan antioksidan yang dapat membantu tubuh membersihkan racun.
Menghambat Sel Kanker
Apa yang anda pikirkan ketika mendengan penyakit kanker, pastilah yang ada dibenak anda adalah sebuah penyakit yang bisa membuat anda meregang nyawa sewaktu-waktu diantaranya karena kanker paru. Penyakit kanker memang belum ada obatnya secara medis, tetapi anda tidak usah khawatir / berkecil hati karena sel kanker bisa dihambat dengan keladi tikus. Keladi tikus ini mengandung zat yang bernama RIP dan juga zat antioksidan yang tinggi yang bisa membantu tubuh menghambat pertumbuhan sel kanker. Yang bisa anda manfaatkan ketika anda ingin membuktikan keampuhan keladi tikus untuk mengatasi kanker adalah umbi dan daunnya.
Nah, jika anda ragu akan khasiat keladi tikus atau anda mungkin juga akan susah dan tidak bisa untuk mengolahnya, tidak perlu repot, ace maxs juga kami hadirkan dan khasiatnya sama seperti yang dimiliki khasiat keladi tikus ini, bahkan ace maxs ini telah dipercaya sebagai obat herbal multi khasiat.